Tips Singkat Bagi Orang Tua Yang Ingin Anaknya ke Islamic Boarding School
Tips Singkat Bagi Orang Tua Yang Ingin Anaknya ke Islamic Boarding School*
*(tips ini berdasarkan pengalaman sebagai kepala Islamic Boarding School dan Orang tua yang kini Puteranya di Islamic Boarding setingkat SMP)
Bismillahirrahmanirrahiim
1. Niatkan sejak usia kelas 4 dan 5 SDIT/MI/SD bahwa anak bapak/Ibu akan ke Islamic boarding school
2. Perkenalkan IBS (Islamic boarding school) dengan mengunjunginya sesuai yang orangtua inginkan/ketahui minimal 2 s.d 3 IBS juga googling sebagai bahan diskusi orang tua.
3. Saat kelas 5 SDIT/MI/SD kunjungi IBS sesuai karakter anak dan berikanlah pemahaman terkait aktifitas IBS. Lakukan diskusi berdasarkan pengamatan antara ortu dan anak dan tanamkan bahwa IBS adalah bukti rasa cinta dan kasih sayang ortu pada anak bukan sebaliknya.
4. Saat awal kelas 6 SDIT/MI/SD fokuskan pada IBS yang dituju dan persiapkan syarat masuk IBS tersebut terutama model tes masuknya,biaya,jarak dll .
5. Biasanya IBS sudah mulai buka pendaftaran dari sejak bulan Agustus,lakukan pendaftaran segera jangan sampai terlambat.
Beberapa kendala yang berdampak pada anak di IBS ;
- perlakuan manja yang berlebihan ortu pada anak
- kurang ikhlasnya ortu melepas anaknya di IBS terutama yang memiliki 1 atau 2 anak.
- adanya intervensi kakek/nenek yang berat melepas cucunya di IBS
Beberapa kondisi anak ketika sudah di IBS yang perlu diperhatikan orangtua ;
1.sering menangis ; akibat kaget atau homesick yang terbiasa bersama keluarga kini harus mandiri. Solusinya adalah bila memungkin untuk menjenguk jenguklah ,bila diizinkan pihak asrama bicara by phone menelponlah.
2.sakit panas/lambung/types ;penyebabnya sulit makan dengan menu asrama, homesick, hanya orang tua tidak perlu panik bila memang IBS sudah punya klinik. Banyaknya berdoa untuk kesembuhan anak,bila 3 hari belum ada kesembuhan jenguklah ke IBS.
3.kehilangan barang ; berilah nama seluruh barang anak walaupun nantinya akan hilang lagi. Ikhlaskan barang yang hilang dengan memberi pengertian anak untuk lebih disiplin. Berbagilah pada teman bila punya makanan/minuman lebih.
wallahu a'lam bishowwab
Semoga Allah SWT,memudahkan para orangtua untuk mengarahkan anaknya ke IBS dan meridhoi seluruh ikhtiar yang dijalankan. Aamiin
Edi Nasirun
15082017
*(tips ini berdasarkan pengalaman sebagai kepala Islamic Boarding School dan Orang tua yang kini Puteranya di Islamic Boarding setingkat SMP)
Bismillahirrahmanirrahiim
1. Niatkan sejak usia kelas 4 dan 5 SDIT/MI/SD bahwa anak bapak/Ibu akan ke Islamic boarding school
2. Perkenalkan IBS (Islamic boarding school) dengan mengunjunginya sesuai yang orangtua inginkan/ketahui minimal 2 s.d 3 IBS juga googling sebagai bahan diskusi orang tua.
3. Saat kelas 5 SDIT/MI/SD kunjungi IBS sesuai karakter anak dan berikanlah pemahaman terkait aktifitas IBS. Lakukan diskusi berdasarkan pengamatan antara ortu dan anak dan tanamkan bahwa IBS adalah bukti rasa cinta dan kasih sayang ortu pada anak bukan sebaliknya.
4. Saat awal kelas 6 SDIT/MI/SD fokuskan pada IBS yang dituju dan persiapkan syarat masuk IBS tersebut terutama model tes masuknya,biaya,jarak dll .
5. Biasanya IBS sudah mulai buka pendaftaran dari sejak bulan Agustus,lakukan pendaftaran segera jangan sampai terlambat.
Beberapa kendala yang berdampak pada anak di IBS ;
- perlakuan manja yang berlebihan ortu pada anak
- kurang ikhlasnya ortu melepas anaknya di IBS terutama yang memiliki 1 atau 2 anak.
- adanya intervensi kakek/nenek yang berat melepas cucunya di IBS
Beberapa kondisi anak ketika sudah di IBS yang perlu diperhatikan orangtua ;
1.sering menangis ; akibat kaget atau homesick yang terbiasa bersama keluarga kini harus mandiri. Solusinya adalah bila memungkin untuk menjenguk jenguklah ,bila diizinkan pihak asrama bicara by phone menelponlah.
2.sakit panas/lambung/types ;penyebabnya sulit makan dengan menu asrama, homesick, hanya orang tua tidak perlu panik bila memang IBS sudah punya klinik. Banyaknya berdoa untuk kesembuhan anak,bila 3 hari belum ada kesembuhan jenguklah ke IBS.
3.kehilangan barang ; berilah nama seluruh barang anak walaupun nantinya akan hilang lagi. Ikhlaskan barang yang hilang dengan memberi pengertian anak untuk lebih disiplin. Berbagilah pada teman bila punya makanan/minuman lebih.
wallahu a'lam bishowwab
Semoga Allah SWT,memudahkan para orangtua untuk mengarahkan anaknya ke IBS dan meridhoi seluruh ikhtiar yang dijalankan. Aamiin
Edi Nasirun
15082017
infonya sangat bermanfaat walaupun anak saya blm ada yg sekolah
BalasHapusPatut dijalani tips-tipsnya nih. Syukron pak Edi
BalasHapus